Klinik SPIP

PELAYANAN KLINIK SPIP


Klinik SPIP merupakan inovasi dari Inspektorat Daerah Kota Pekalongan, untuk mengakselarasi perkembangan pembangunan SPIP di Lingkungan Pemerintah Kota Pekalongan.

Pada Klinik ini Pasien SPIP (utusan dari OPD) bisa berkonsultasi, baik secara parsial maupun secara komprehensif tentang cara membangun SPIP di OPD masing-masing. Termasuk penyusunan dokumen-dokumennya, antara lain Penyusunan Register Resiko (Daftar Resiko) dan RTP (Rencana Tindak Pengendalian).

 
Pendaftaran Layanan Klinik SPIP, bisa dilaksankan secara off line (langsung datang ke Inspektorat Daerah Kota Pekalongan)
atau secara online melalui link berikut : https://forms.gle/SafVDzXHK937RK667